Mengenal Dunia Digital
Last updated
Last updated
Bagian dari World Wide Web (www) yang tersedia untuk umum dan dapat dicari dengan mesin pencari web standar seperti Google, Bing, dan Yahoo.
Terdiri dari 10% dari informasi yang ada di internet.
Dapat diakses oleh semua orang untuk mengakses sosial media, belanja online, belajar, dan bekerja.
Aktivitas pengguna di surface web dapat dilihat oleh penyedia ISP.
Bagian dari internet yang kontennya tidak dapat diakses oleh mesin pencari seperti Google, Bing, dan Yahoo.
Isi deep web meliputi pesan e-mail, chat, konten yang bersifat pribadi di media sosial, laporan e-banking, catatan kesehatan, dan lainnya.
Konten deep web bukan ilegal, melainkan hanya bisa diakses oleh pemiliknya saja.
Memberikan lebih banyak privasi kepada penggunanya karena tidak bisa dideteksi oleh mesin pencari.
Bagian yang paling dalam di internet, lebih dalam dari deep web.
Hanya dapat diakses melalui "network overlay" atau dengan menggunakan perangkat lunak khusus dan browser anonim.
Digunakan untuk menjaga anonimitas dan enkripsi tinggi.
Konten dark web sebagian besar digunakan untuk pornografi ilegal dan perdagangan narkoba, senjata, organ tubuh, dan lainnya.
Tidak semua konten di dark web ilegal, tetapi banyak yang digunakan untuk kegiatan ilegal.