Cara Periksa Infeksi Pegasus dengan MVT
Berikut adalah panduan cara memeriksa apakah HP kamu terinfeksi Spyware Pegasus menggunakan Mobile Verification Toolkit (MVT), dengan tahapan terpisah untuk pengguna Linux dan macOS.
π§ Aplikasi Pendukung (Dependencies)
Aplikasi yang diperlukan agar proses pemeriksaan bisa dilakukan:
Python 3
Bahasa pemrograman untuk menjalankan MVT
pip
Paket manajer untuk Python
MVT
Mobile Verification Toolkit dari Amnesty International
libusb
Library komunikasi USB
libimobiledevice
Untuk backup dan interaksi dengan perangkat iOS
android-platform-tools
Untuk komunikasi dengan perangkat Android via ADB
Android Backup Extractor (ABE)
Untuk ekstrak backup Android terenkripsi
Java
Diperlukan untuk menjalankan ABE
π§ Panduan untuk Pengguna Linux
πΉ A. Pemeriksaan Perangkat iPhone/iPad (iOS)
1. Install Dependencies
2. Hubungkan iPhone ke Linux
3. Backup Perangkat
4. Decrypt Backup
5. Unduh File IOC Pegasus
6. Jalankan Pemeriksaan
πΉ B. Pemeriksaan Perangkat Android
1. Install Dependencies
2. Aktifkan USB Debugging di HP Android
Sambungkan ke komputer via kabel USB.
3. Download Aplikasi untuk Dicek
4. Backup SMS Android
5. Ekstrak Backup SMS
6. Jalankan Pemeriksaan
π Panduan untuk Pengguna macOS
πΉ A. Pemeriksaan Perangkat iPhone/iPad (iOS)
1. Install Dependencies (via Homebrew)
2. Hubungkan iPhone ke Mac
3. Backup Perangkat
4. Decrypt Backup
5. Unduh File IOC Pegasus
6. Jalankan Pemeriksaan
πΉ B. Pemeriksaan Perangkat Android
1. Install Android Tools
2. Aktifkan USB Debugging & Sambungkan HP Android
3. Download Aplikasi APK untuk Dicek
4. Backup SMS
5. Ekstrak Backup
6. Jalankan Pemeriksaan
π Hasil
Jika ditemukan file berakhiran
_detected.json
β ada indikasi Pegasus terdeteksi.Jika tidak ada file tersebut β kemungkinan besar aman, namun bukan jaminan mutlak.
π Refrensi
Last updated